Mengelola waktu dengan baik di bulan ramadhan
Ketika Ramadhan tiba, seringkali terjadi perubahan pada rutinitas sehari-hari. Contoh paling sederhana adalah pola makan dan minum yang tidak lagi dapat dilakukan pada siang hari, karena setiap Muslim dituntut untuk menahan kedua aktivitas tersebut selama bulan suci ini. Selain itu, dampak lain saat Ramadhan adalah aktivitas malam hari. Kegiatan keagamaan seperti shalat tarawih, tadarus Al-Qur’an, memasak untuk sahur, bahkan begadang untuk membangunkan sahur, merupakan beberapa contoh yang mengubah ritme kehidupan menjadi tidak seperti biasanya. Dengan kata lain, kehadiran Ramadhan sedikit banyak mengubah pola aktivitas yang biasa dilakukan sehari-hari
#NgajiYukFXBC #1446H_NgajiYuk
#NgajiYukFXBC #1446H_NgajiYuk
0 Komentar 153 Visitor- Facebook
- Twitter
- Google+